banner 970x250

25.248 Gr Narkoba, Di Tangkap oleh Satres Narkoba Polres Jakarta Pusat

Avatar photo
banner 120x600
banner 468x60

JURNALSEMBILAN.MY.ID, JAKARTA –

Memasuki akhir tahun 2021, Polres Metro Jakarta Pusat, yang terletak di Jalan Garuda, Gunung Sahari, Jakarta Pusat, menggelar Press Conference terkait pengungkapan kasus narkoba dan psikotropika satresnarkoba polres metro Jakarta Pusat, pada hari Jumat, 31 Desember 2021.

banner 468x60

Press Conference yang dipimpin oleh Wakapolres Metro Jakarta Pusat, AKBP Setyo Koes Heriyanto, dihadiri pula oleh Kasat Narkoba, Kompol Indrawienny Panjiyoga, serta Kasubag Humas Polres Metro Jakarta Pusat AKP Sam Suharto.

“Dalam beberapa hari, kami mengungkap jaringan narkoba, di jakarta pusat, khususnya di daerah kemayoran dan kebon sirih. Modus operandi yang diakui oleh tersangka adalah dijual untuk tahun baru.” ungkap Wakapolres, membuka PressCon.

“Total tangkapan di kedua wilayah tersebut sebesar 25.248 gr, yabg terbungkus dalam 44 paket, masing-masing sekitar 1 ons, tang dibungkus dengan kertas metalik dan plastik transparan” lanjutnya.

“Keduanya dikenakan Pasal 114 sub pasal 112, dengan ancaman hukuman lebih dari 5 tahun hingga hukuman mati” tandasnya.

“Tersangka dalam kasus kali ini adalah saudara DD (warga kemayoran), dan SPA (warga Kebun Sirih), setelah ditangkapnya kedua tersangka, dalam pengembangannya ditemukanlah 20 kg, sehingga total tangkapannya lebih dari 25 Kg.” lanjut Kasat Narkoba, AKBP Setyo Koes Heriyanto. (J9)

CATATAN REDAKSI

Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers.

Artikel/berita dimaksud dapat dikirimkan melalui email: jurnalsembilanofficial@gmail.com.
Terima kasih.

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!